Posts

Showing posts from July, 2012

realisme

Realisme di dalam seni rupa berarti usaha menampilkan subjek dalam suatu karya sebagaimana tampil dalam kehidupan sehari-hari tanpa tambahan embel-embel atau interpretasi tertentu. Maknanya bisa pula mengacu kepada usaha dalam seni rupa unruk memperlihatkan kebenaran, bahkan tanpa menyembunyikan hal yang buruk sekalipun. Pembahasan realisme dalam seni rupa bisa pula mengacu kepada gerakan kebudayaan yang bermula di Perancis pada pertengahan abad 19 . Namun karya dengan ide realisme sebenarnya sudah ada pada 2400 SM yang ditemukan di kota Lothal , yang sekarang lebih dikenal dengan nama India . Realisme sebagai gerakan kebudayaan Realisme menjadi terkenal sebagai gerakan kebudayaan di Perancis sebagai reaksi terhadap paham Romantisme yang telah mapan di pertengahan abad 19. Gerakan ini biasanya berhubungan erat dengan perjuangan sosial, reformasi politik, dan demokrasi. Realisme kemudian mendominasi dunia seni rupa dan sastra di Perancis , Inggris , dan Amerika Serikat di sek

APRESIASI SENI TEATER

Teater merupakan suatu karya seni yang tidak hanya memberi rasa senang bagi peminatnya, tetapi juga memberi sumbangan bagi keluhuran budi dan kematangan jiwa. Oleh karena itu, teater tidak hanya dapat dijadikan  tontonan, melainkan juga dapat  memberi tuntunan. Seni teater memiliki berbagai ragam, baik seni teater tradisional, modern, kontemporer. Masing-masing ragam mempunyai hubungan yang erat dengan konteks kehidupan masyarakat dan budaya setempat. A.     MAKNA DAN PERANAN TEATER DALAM KONTEK SOSIAL BUDAYA Secara harfiah, teater berarti gedung atau tempat pertunjukan dan dalam perkembangan istilahnya, teater memiliki arti antara lain sebagai berikut. 1.       Gedung pertunjukan, tempat orang menonton atau sajian. 2.       Tontonan yang disajikan di gedung pertunjukan, terutama yang memaparkan lakon. 3.       Adegan, pemain, dan gagasan yang dipandang sebagai drama Sebelum perang dunia II, teater dikenal dengan istilah Tonil (tone

INTERPRETASI SENI TERHADAP SOSIAL BUDAYA

            Dalam kehidupan masyarakat yang lengkap dengan instrumen dan properti di lingkungan hidupnya, sering kali menjadi sumber inspirasi dan motivasi bagi kita. Pagelaran kehidupan masyarakat yang dipertunjukkan secara langsung ataupun tidak langsung dengan berbagai kompleksitas tematikalnya, membuat manusia yang tergugah rasa ingin tahunnya untuk menyibak misteri yang melatar belakangi hadirnya lakon-lakon kehidupan masyarakat.             Pengeksploitasian berbagai lini yang menyekitari kehidupan masyakakat dari dahulu hingga sekarang, tidak pernah surut dan tidak ada habis-habisnya dijumpai dan ditemukan.             Masyarakat dengan budayanya sering dijadikan objek eksperimen, oleh ilmuwan, akan tetapi bagaimana dengan para pelaku seni khususnya bagi pelaku teater? Mengapa para pelaku teater selayaknya tau dan mengerti dan memahami sosia budayanya? Apakah manfaat yang diperoleh dari penelitian terhadap masyarakat dan budayanya? Pertanyaan-pertanyaan itu sudah sela