Pengamatan Film “Ceng Ceng Po”
Dari hasil pengamatan film “ceng ceng po” yang Di produser oleh Bernadheta rismisari dan Ide cerita oleh Yosep anggie noen dapat disimpulkan bahwasannya dalam cerita tersebut terdapat perbedaan-perbedaan dari segi etnis maupun agama,namun dalam kesehariannya mereka tidak membeda-bedakan antara satu dengan yang lainnya film yang diperankan oleh 4 orang anak SD ini yang bernama Markus berkulit hitam beragama kristian, Tohir berkulit sawo matang, Han berkulit putih keturunan cines, Tiara berkulit putih beragama Islam. Diawali dari sekumpulan anak SD yang sedang persiapan untuk pulang sekolah di mana sebelum pulang ada pesan yang ingin disampaikan oleh bapak guru buat han untuk menemui bapak guru di ruang guru seorang siswi yang bernama tiara bertanya kepada teman sebelahnya emang ada apa sih? Ketika berdoa dimulai ternyata dalam kelas tersebut siswa-siswinya memiliki perbedaan dalam agama disini walaupun beda agama namun tentunya harapan dari sebuah do’a itu sama yaitu agar s